Misi
Program Studi Farmasi Klinis memiliki misi:
- Menyelenggarakan dan mengembangkan pendidikan untuk menghasilkan Sarjana Farmasi Klinis yang kompeten, profesional, dan berkarakter berdasarkan nilai Islami.
- Melaksanakan penelitian yang sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi kesehatan khususnya pada bidang pelayanan kefarmasian yang dipublikasikan di tingkat nasional hingga internasional.
- Melaksanakan PkM yang berkualitas yang dititikberatkan pada kefarmasian klinis dengan melibatkan peran serta masyarakat.
- Menerapkan tata nilai yang islami dalam lingkungan kampus
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!